Search for collections on Aro Gapopin Repository

Pengaruh Lama Penggunaan Gadget, Genetika. Dan Kualitas Gizi Terhadap Miopia yang Diderita Oleh Pelanggan Optik Surya Utama Bandar Lampung

Piter, Gunawan (2023) Pengaruh Lama Penggunaan Gadget, Genetika. Dan Kualitas Gizi Terhadap Miopia yang Diderita Oleh Pelanggan Optik Surya Utama Bandar Lampung. D3 thesis, ARO GAPOPIN.

[thumbnail of Tesis] Text (Tesis)
59. Piter Gunawan 20.047.pdf - Published Version

Download (564kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lama penggunaan Gadget pada penderita miopia
yang respondennya adalah customer anak anak di optik Surya utama bandar Lampung.Selain juga
dilihat dan diambil sampling pengaruh pengaruh yang lain yang menyebabkan responden menderita
rabun jauh (miopia). Seperti Jenis kelamin, pengaruh keturunan (genetika), pengaruh jarak pandang
responden ketika melihat gadget dan kebiasaan customer mengkonsumsi makanan sehari hari. Dari
hasil penelitian didapat hasil yang nyata bahwa semakin lama responden menggunakan gadget
dalam.sehari ( lebih dari 4 jam) maka akan semakin beresiko mendapatkan rabun jauh atau refraksi
responden pada miopianya akan bertambah. Begitu juga pengaruh jenis kelamin berpengaruh nyata
terhadap terjadinya responden mendapatkan rabun jauh. Hal itu dikarenakan sifat kelamin laki laki lebih
intens menggunakan gadget karena adanya permainan mereka, yaitu Playstation dan kebiasaan anak
laki-laki yang suka berkumpul pada game Playstation. Terlihat sangat nyata juga pengaruh keturunan
(genetika) pada anak anak yang menderita rabun jauh (miopia). Semakin orang tuanya memiliki riwayat
rabun jauh semakin berpeluang sang anak mendapatkan miopia. Walaupun ada juga anak anak yang
orang tuanya normal secara refraksi miopia tapi sang anak mengalami miopia. Yaitu dari 15 anak yang
mengalami miopia 13 anak yang memang orang tua nya memiliki riwayat miopia juga. Jadi peluang
anak mendapatkan miopia dari keturunannya itu 113%. Sedangkan pengaruh makanan dan jarak
pandang pada penelitian ini tidak nya, karena standar kesehatan makanan dan standar pengetahuan
tentang cara melihat gadget anak anak sudah mengetahui.

Item Type: Tesis (D3)
Subjects: 600 Teknologi (Ilmu Terapan) > 610 Ilmu kedokteran, ilmu pengobatan dan ilmu kesehatan > 621. Ilmu Refraksi Optisi dan Optometri
Divisions: Refraksi Optisi dan Optometri > Klinik Refraksi
Depositing User: 032023 Rangga Adhitia
Date Deposited: 21 Aug 2023 02:51
Last Modified: 21 Aug 2023 02:51
URI: http://repository.arogapopin.ac.id/id/eprint/362

Actions (login required)

View Item
View Item